Cara membuat photo dari video dengan mudah

Cara membuat photo dari video dengan mudah

Hallo sahabat,salam jumpa dan kembali kali ini saya akan menjelaskan sebuah tutorial di mana kita akan mengambil sebuah gambar yang akan kita jadikan photo atau dengan format gambar JPEG atau lain nya dengan mudah dari sebuah file video baik untuk keperluan projek atau anda sengaja mengabadikan moment tersebut dan ingin menyimpan nya menjadi sebuah gambar saja,tidak berbentuk video file.

Sebenar nya untuk melakukan cara mengambil sebuah gambar dari jenis file video banyak sekali cara yang bisa kita lakukan,namun di sini saya akan melakukan nya dengan bantuan sebuah aplikasi pengolah video atau editing video yang sudah sangat di kenal dan bisa di bilang aplikasi ini untuk penggunaa semi pro,namun yang paling utama adalah kemudahan dan juga tampilan nya yang simple yang menjadi banyak pilihan penggunanya.

Untuk langkah – langkah nya cukup mudah kok yu kita ikuti langsung cara – cara nya berikut ini :
Langkah Pertama Siapkan file video yang akan anda jadikan sebuah photo atau gambar
Lalu siapkan aplikasi pendukung nya yaitu Sony Vegas pro,terserah sahabat mau menggunakan versi berapa saja karena hampir semua versi dari sony vegas sudah bisa melakukan hal ini,untuk anda yang ingin lebih tau tentang sony vegas ,saya sudah posting beberapa artikel tentang penggunaan sony vegas yang bisa anda baca seperti berikut ini :
Baca :

Langkah #1
Buka aplikasi sony Vegas nya seperti gambar berikut :

Cara membuat photo dari video dengan mudah
Cara membuat photo dari video dengan mudah

Langkah #2
Buka File video kedalam soni vegas dengan menggunakan drag and drop atau secara explore dari file yang anda simpan di computer

Cara membuat photo dari video dengan mudah
Cara membuat photo dari video dengan mudah

Langkah #3
Maka file video tersebut sudah masuk pada track video seperti gambar berikut ini

Cara membuat photo dari video dengan mudah
Cara membuat photo dari video dengan mudah

Langkah #4
Tempatkan kursor pada bagian frame yang akan anda jadikan file gambar atau photo tersebut seperti ini
Cara membuat photo dari video dengan mudah
Cara membuat photo dari video dengan mudah

Langkah #5
Lalu langkah selanjutnya adalah menyimpan frame tersebut menjadi sebuah gambar dengan cara pilih icon di ujung sebelah kanan yang berbentuk seperti flopy dan tekan,pada bagian ini terserah anda mau membikin gambar dari frame yang lain dengan cara yang sama seperti penjelasan di atas,dengan menggeser frame nya dan menyimpan di computer atau laptop anda ,tersedia 2 jenis file yang bisa anda simpan yaitu yang berformat JPEG dan PNG untuk photo yang kita save 
Baca Juga :
 
Cara membuat photo dari video dengan mudah
Cara membuat photo dari video dengan mudah



Kualitas dari gambar memang tidak sebagus dari hasil photo secara langsung namun ini tergantung dari kualitas kamera dan vile video anda, semoga bisa membantu dan bermanfaat untuk anda dan terima kasih sudah membaca postingan ini tentang Cara membuat photo dari video dengan mudah semoga bermanfaat…..^_^
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url