KUMPULAN PASANGAN TRANSISTOR POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND

 KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND

Blogkamarku – Hallo sahabat semua ,untuk membuat sebuah power amplifier maka tidak akan lepas dari kebutuhan sebuah komponen aktif yang paling vital dalam sebuah rangkaian Power amplifier yang akan kita buat,dan biasanya kita akan sedikit kesulitan dalam mencari atau mengetahui type apa ya pasangan dari transistor yang akan kita pakai,baik untuk buffer atau juga untuk final transistor power pada rangkaian amplifier audio yang kita buat.

Dan untuk memudahkan anda para sahabat dan terutama para pemula yang ingin membuat sebuah power amplifier saya sudah siapkan beberapa KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND semisal kita akan menggunakan transistor Sanken,Toshiba,MJL atau yang lain nya,maka biasanya kita akan membutuhkan satu pasang transistor untuk final nya yang ber Jenis NPN Atau PNP pada Pasangan nya.

Baca Juga :

transistor c1815 Kegunaan dan Fungsi serta Persaman nya
Transistor Untuk Pemancar fm data pin out yang umum di Pakai

Pada Kali ini saya sudah siapkan beberapa transistor yang biasanya menjadi pasangan dalam power amplifier pada umumnya atau yang standard di gunakan,namun untuk masalah karakter suara yang di hasilkan maka akan berbeda beda dan tergantung dari persepsi masing – masing apakah lebih suka menggunakan brand A atau Brand B tergantung ke inginan dan juga selera anda ,seperti pada contoh pasangan transistor berikut ini.

TIP41C Pasangan TIP42C

TIP31C Pasangan TIP32C

2SD313 Pasangan 2SB507

2SC2073 Pasangan 2SA940

2SC4793 Pasangan 2SA1837

2SC5171 Pasangan 2SA930

BD139 Pasangan BD140

2SC3503 Pasangan KSA1381

TIP3055 Pasangan TIP2955

2SC2922 Pasangan 2SA1216

2SC5200 Pasangan 2SA1943

2SC3182 Pasangan 2SA1265

2SC3281 Pasangan 2SA1302

MJL21194 Pasangan MJL21193

MJL21196 Pasangan MJL21195

Untuk Lebih Jelas nya mengenai  KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND ini beserta susunan Pin Out dan Juga Susunan Kaki – kaki dan type PNP dan NPN Lebih Jelas nya anda bisa perhatikan pada table dan susunan gambar transistor yang sebagian sudah saya buat sebagai berikut,dan untuk type lain nya mungkin akan saya posting menyusul,silahkan di lihat pada gambar berikut ini.

KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND
 KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND

KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND
 KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND


Baca Juga :

Gambar Pin Out Transistor Audio yang Banyak di pakai pada Amplifire

cara merakit power sound system Untuk Lapangan dan Indoor

Nah sahabat semua tentunya dengan bantuan gambar ini bisa menjadi panduan agar kita tidak salah dalam menentukan dan acuan apabila kita harus mempersiakan komponen dalam pembelian agar lebih mudah,semoga saja bisa bermanfaat postingan kali ini,dan terimakasih sudah mampir dan membaca KUMPULAN PASANGAN  TRANSISTOR  POWER AMPLIFIRE BERBAGAI BRAND,selamat berkreasi dan salam sukses……





Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url