Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco

Blogkamarku.com – Hallo sahabat salam jumpa kembali di blog ini,kembali pada kesempatan kali ini kita sama – sama akan belajar atau juga sedikit kita ketahui tentang  Cara Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco yang sangat berguna tentunya apabila kita merakit sebuah Power amplifier yang di peruntukan untuk lapangan atau juga untuk keperluan – keperluan hajatan dan berbagai acara – acara penting,nah tentunya tidak lepas dengan yang nama nya sebuah Power amplifier.

Sebuah Amplifire tentu saja harus di dukung dengan sebuah Power Suplay yang mumpuni,apalagi bila power nya bekerja secara terus menerus atau di porsir,maka mutlak di butuhkan sebuah  rangkaia Power suplay yang menunjang,agar power tidak drop ketika di pakai secara jangka lama atau juga agar kita terhindar dari kerusakan bagian komponen lain nya akibat dari Power suplay yang kita bikin asal – asalan.


Nah pada kesempatan ini  kita bisa belajar Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco yang tentu nya bisa kita pasang dan cocokan dengan driver Power yang anda punya agar lebih stabil,dan rangkaian ini pula bisa di sandingkan dengan beberapa rangkain power amplifier yang cukup besar daya outputnya seperti beberapa power yang pernah di ulas di blog ini,kalau anda penasaran silahkan anda buka – buka halaman yang lain nya.


Kali ini kita akan membuat sebuah Filter atau regulator Power suplay dengan menggunakan 8 Elco dan beberapa komponen lain nya,sebagai pendukung,dengan catatan Gunakanlah elco yang berkualitas baik atau tidak yang murahan karena akan percuma saja dan ini banyak terjadi pada sahabat para builder yang banyak tertipu dengan Elco Kapasitas besar dengan harga murah yang ternyata dalaman nya kosong dan cepat rusak,Maka berhati – hati dan jeli untuk mendapatkan Part Elco yang Original atau yang bagus.

Baca Juga :

Kenapa elco disini sangat penting,karena pada kebanyakan kasus ternyata penyebab rusak power amplifier adalah di akibatkan power suplay yang jelek dan tidak stabil ,kalau di biarkan lama – kelamaan elco tersebut bocor dan terbakar  bahkan bisa saja meledak dan ini membahayakan bukan untuk diri anda,jadi lebih baik sisihkan dana lebih tapi kita mendapatkan kepuasan dan juga bisa awet dan tahan lama.

Oke sahabat semua bagi anda yang ingin Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco ini bisa coba kita perhatikan gambaran layout nya seperti pada gambar berikut ini.
Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco
Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco
Baca Juga :


Untuk Bagian Masking Komponen nya anda bisa membuat nya dengan Pola gambar berikut ini.
Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco
Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco

Selanjutnya adalah kita membuat Pola jalur Untuk dudukan setiap komponen dan juga sebagai pengikat antara timah dan tembaga yang nantinya kita akan solder dengan menggunakan pola jalur seperti berikut ini.
Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco
Membuat Power supply amplifier Lapangan dengan 8 Elco

Nah sahabat selamat berkreasi dan semoga bermanfaat untuk anda para pengunjung dan juga para hobby elektronik,semoga bisa menambah koleksi dan juga bisa membuatnya lebih mudah ,selamat mencoba dan salam sukses….

Next Post Previous Post