Blogkamarku.com – Hallo Sahabat kembali kita ketemu di blog ini tentunya dengan berbagai postingan artikel mengenai beberapa Projek Elektronik yang sering di ulas pada beberapa postingan di blog ini,dan tentunya kali ini kita Juga akan belajar mengenai sebuah Power amplifier yang sudah sangat cukup di kenal di kalangan Builder atau Juga Para perakit Power amplifier dan sering di bahas di Forum – Forum Amplifire baik group atau juga lain nya.
Pembahasan kali ini yaitu tentang sebuah Power Amplifier Rakitan Buatan Indonesia NKRI Driver yang bisa di katakana sudah terkenal dan banyak di pakai oleh para perakit – perakit local atau bahasa nya Rakitan Sendiri yang secara kulitas tidak kalah apabila di sandingkan dengan Power – Power Umum yang sering di pakai baik untuk kebutuhan sound Indoor atau Juga untuk sound lapangan.
Harga Power Amplifire Buildup Memang cukup mahal dan sangat menguras kantong,Maka di sinilah di tuntut untuk para Builder local untuk lebih berkreasi dan melahirkan karya – karya yang sangat inovatif terbukti dengan banyak nya power – power RDW atau rakitan Dewe Atau juga Sound sound Jawa Yang memakai Produk atau racikan sendiri,karena beda kepuasan nya dan juga bisa di sesuaikan dengan berbagai kebutuhan.
Sebut saja sekarang yang banyak beredar di Indonesia beberapa Power local yang banyak di pakai seperti SOCL – MCRD-TBM- MEGATECH – Dan salah satu nya yang bisa kita buat sendiri pada postingan kali ini yaitu sebuah Driver NKRI yang memiliki beberapa Versi,salah satunya anda bisa buat dengan bantuan pada postingan kali ini untuk kebutuhan layout dan komponen apa saja yang kita butuhkan untuk pembuatan nya.
Baca Juga :
Saya sendiri Kurang tahu sejarah dari Power ini dan bagaimana bisa lahir serta dari mana asala nya,namun semoga saja dengan ulasan di blog ini tentang driver ini saya bisa bersilaturahmi dengan pembuatnya atau empu dari pemilik rakitan power ini,dan semoga dengan ulasan pada artikel kali ini karya anak bangsa banyak di kenal di luar negeri,karena kebanyak kontak yang saya terima banyak sekali para pengunjung yang berasal dari india,Philiphina,Brazil dan Negara – Negara luar yang tertarik dengan layout yang ada di blog ini.
Bahkan bisa di katakana walaupun pembahasan nya bahasa Indonesia ,namun pengunjung nya cukup banyak dari luar yaitu mencapai sekitar 25% Dari Luar negeri setiap harinya,Nah tentunya ini merupakan kebanggan buat kita sebagai Orang Indonesia yang ternyata sangat di hargai oleh orang luar ,teruta dalam hal rakitan driver serta kepiawaian orang Indonesia dalam bidang elktronika.
Untuk Para Sahabat semua yang penasaran Power Amplifier Rakitan Buatan Indonesia NKRI Driver in bisa juga konsultasi tau juga menghubungi para senior yang sudah sering membuat nya dan mungkin ini salah satu karya beliau ,anda bisa mencari di beberapa group bang erison Hutahean atau Juga Bang Nur Yadi atau Bisa dengan yang lain nya apabila menghadapi kendala.
Langsung saja ya,kalau anda penasaran ingin mencoba driver NKRI ini bisa mencoba membuatnya dengan Pola layout yang sudah saya redisain dari karya karya nya dan lebih di perjelas ,untuk gambaran nya silahkan perhatikan gambar berikut ini.
Untuk Bagain atas nya anda bisa menggunakan Pola gambar berikut ini.
Power Amplifier Rakitan Buatan Indonesia NKRI Driver |
Sedangkan untuk Bagian Jalur atau tembaga yang akan kita buat jalur nya,anda bisa menggunakan Pola gambar berikut ini.
Power Amplifier Rakitan Buatan Indonesia NKRI Driver |
Nah semoga saja Power Amplifier Rakitan Buatan Indonesia NKRI Driver ini semakin Berjaya dan semakin berkembang,dan semoga di waktu kedepan saya bisa ngobrol – ngobrol dengan para builder Power di Indonesia serta bisa bersilaturahmi dengan mereka,walau hanya lewat online dan lain nya,selamat mencoba dan salam sukses……