Skema Pemancar SW Mini Dengan Modulator Mudah di Buat
Hallo sahabat semua selamat datang,Ngobrol tentang Dunia Pemancar memang tidak aka nada habis nya,karena begitu banyak dan beragam nya rangkaian atau skema,serta jalur freqwency yang di gunakan,seperti pada Jalur Freqwency FM ,Medium Wave ( MW ) ,SSB dan lain nya ,nah seperti pada post kali ini adalah sebuah Skema Pemancar SW Mini Dengan Modulator Mudah di Buat.
Dengan hanya penggunaan Komponen yang cukup sedikit dan minim,bahkan kita bisa memanfaatkan beberapa komponen yang tidak terpakai atau bekas juga sudah bisa membuat rangkaian yang cukup komplit berikut dengan bagian modulator dengan hanya menggunakan sebuah IC 4 Kaki yang biasa untuk pembuatan Power Mini amplifier yaitu LM 386.
Untuk bagian modulator ini anda bisa langsung berbicara melalui Bantuan sebuah microphone Jenis Kondenser yang biasanya di pakai untuk microphone intercom atau juga bekas handphone bisa kita pergunakan dan untuk mengatur besar kecil nya sinyal suara di gunakan sebuah Potensio untuk mengatur audio Freqwency Gain.
Baca Juga :
Untuk Bagian Oscilator Kita bisa menggunakan Oscilator yang biasanya di pakai untuk Oscilator SW ,Juga dengan rangkaian Buffer yang menggunakan transistor yang sangat mudah kita jumpai dan harga cukup murah,yaitu 2SC829,Untuk membuat nya saya kira tidak terlalu sulit dan cukup sederhana untuk di buat,nah buat anda yang ingin membuat nya,bisa terlebih dahulu mempelajari Skema Pemancar SW Mini Dengan Modulator Mudah di Buat ini.
Skema Pemancar SW Mini Dengan Modulator Mudah di Buat |
Baca Juga :